Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mengapa Islam garis keras tertuduh sebagai pelaku bom buku?

Sebetulnya lebih tepat jika pertanyaannya ialah: Mengapa Islam garis keras tertuduh sebagai pelaku teroris, bom bunuh diri, dan teroris pada umumnya?

Dan tidak bisa kita seratus persen menyalahkan asumsi ini. Hal tersebut tidak lepas dari perilaku buruk kaum khawarij, yang mana mereka dengan pemahaman sesatnya membuat umat manusia, di Indonesia khususnya dan seluruh dunia umumnya menganggap bahwa islamlah pelaku teroris tersebut. Mengapa? karena atribut yang kaum khawarij pakai ialah identik dengan Islam, yakni jenggot, celana cingkrang, wanitanya berjilbab besar atau bahkan bercadar.

Sayang sekali orang-orang awam lalu menggeneralisir, gebyah uyah (istilah jawa red) bahwa orang berjenggot umumnya berpaham teroris, atau bahkan lebih parah lagi bahwa jenggot identik dengan teroris. Padahal salah besar dan berdosa jika beranggapan seperti itu. Pertama-tama orang yang berakal tentu selalu meluruskan masalahterlebih dahulu pokoknya. Bahwa jenggot itu ialah sunnah (perintah) dari rasulullah saw, maka jika mengatakan bahwa jenggot itu identik dengan teroris, maka tidakkah dia yang menuduh seperti itu juga berarti menuduh rasulullah muhammad saw yang dipercaya oleh allah subhanahu wa ta’ala untuk menyampaikan agama islam, ternyata menyampaikan ajaran teroris? masya allah, na’udzubillahi.

Hanya karena sedikit orang-orang bodoh dari kalangan khawarij yang menyimpang pemikirannya, tersesat dari jalan kebenaran, maka tak terbayangkan betapa besar kerugian uumat Islam yang hanif ini. Padahal rasulullah dalam suatu hadisnya

Dari Abu Syuraih bahwasanya Nabi SAW bersabda: "Demi Allah, tidak beriman, demi Allah tidak beriman, demi Allah tidak beriman.'' Ditanyakan kepada beliau: "Siapa yang tidak beriman wahai Rasulullah?'' Beliau bersabda: "Yaitu, orang yang tetangganya tidak merasa aman dengan gangguannya.'' (HR Bukhari-5557)

Lalu dimana posisi orang khawarij tersebut yang bahkan tidak hanya orang kafir, kaum muslimin di dalam masjid allah pun hendak mereka bunuh dengan bom bunuh diri mereka?? astaghfirullahal ‘adzhim

berikut kami hadirkan link archive untuk anda yang suka mengumpulkan data lawas. Karena terkadang internet menyulitkan kita dengan file sampahnya yang diproduksi hampir 2 juta halaman per harinya.

  • Liputan6 :: Terlalu Dini Menyimpulkan Siapa Pelaku Bom Buku

    Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Sutarman mengatakan, terlalu dini menyimpulkan siapa pelaku bom buku di Kantor Berita Radio 86 H, Utan Kayu, Jaktim, Selasa kemarin.

    berita.liputan6.com/hukrim/201103/324611/Terlalu_Dini_Menyimpulkan_ ​Siapa_Pelaku_Bom_​Buku

  • Antara News : Terlalu Dini Menuduh Pelaku Bom Buku

    "Masih terlalu dini menyimpulkan siapa pelaku bom buku," katanya usai kuliah umum di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Indonesia, Depok, Rabu.

    www.antaranews.com/berita/250138/ ​terlalu-dini-menuduh-pelaku-bom-buku

  • Kapolda: Terlalu Dini Simpulkan Pelaku Bom Buku

    "Masih terlalu dini menyimpulkan siapa pelaku bom buku," katanya usai memberi kuliah umum dengan Tema Peran Mahasiswa dalam Mengisi Pembangunan Bangsa dan Negara, di ...

    www.republika.co.id/.../11/03/16/ ​169875-kapolda-terlalu-dini-simpulkan-pelaku-bom-buku

  • Siapa Pelaku Bom Utan Kayu???

    ... beredar di masyarakat (khususnya di internet) mengenai dugaan “siapa sebenarnya pelaku bom ini ... Saidiman mencoba membuka buku berkover tebal itu, namun buku tidak bisa ...

    harakatuna.wordpress.com/2011/03/16/ ​siapa-pelaku-bom-utan-kayu

  • Tjahjo: Polri & Intelijen Harus Bersinergi Ungkap…

    17 hours ago

    REPUBLIKA.CO.ID, SOLO - Sekjen PDIP Tjahjo Kumolo mengatakan pelaku penyebaran bom buku ... Siapa pelaku dan apa motivasinya harus bisa diungkap. "Agar keresahan dan ...

    www.republika.co.id/berita/breaking-news/hukum/11/03/18/ ​170532-tjahjo-polri-intelijen...

  • Posting Komentar untuk "Mengapa Islam garis keras tertuduh sebagai pelaku bom buku?"